• Kamis, 21 September 2023

Self Worth: Perasaan Percaya Diri untuk Meningkatkan Kualitas Diri Sendiri, Berikut Hal yang Harus Dilakukan!

- Selasa, 6 Juni 2023 | 11:00 WIB
Ilustrasi Self Worth
Ilustrasi Self Worth

JENDELAPSIKOLOGIA.COM – Kepercayaan diri merupakan hal penting yang harus dimiliki setiap orang.

Rasa percaya diri yang tinggi akan menunjang keberhasilan seseorang dalam melakukan aktivitas.

Maka kepercayaan diri harus dipupuk, salah satunya dengan meningkatkan harga diri.

Harga diri merupakan salah satu bentuk apresiasi terhadap diri sendiri dengan mengetahui keberhargaaan diri.

Baca Juga: Selalu Merasa Paling Istimewa, Kenali Ciri-Ciri Star Syndrome

Harga diri sangat penting karena akan mempengaruhi hampir semua aspek kehidupan, seperti hubungan, perasaan bahkan pekerjaan.

Dilansir dari verywellmind.com, ada beberapa cara untuk meningkatkan harga diri diantaranya sebagai berikut.

1. Melakukan hal-hal yang disukai.

Kita dapat mengerjakan hobi dan menjadi mahir di bidang tersebut sehingga dapa merasa lebih berharga karena value yang dimiliki meningkat.

Baca Juga: Terlalu Mementingkan Diri Sendiri dan Selalu Ingin Dikagumi, Waspada Kamu Punya Gangguan Narsistik!

2. Berolahraga dan tantang diri sendiri.

Penelitian menunjukkan bahwa aktivitas fisik meningkatkan harga diri karena mendorong ketegangan pada tubuh dan membuktikan bahwa kita mampu melakukan lebih dari yang diperkirakan.

3.Buang pikiran negatif.

Ingat bahwa pikiran bukanlah fakta. Bahkan, seringkali disebabkan oleh kritik internal, stres, dan tuntutan situasional.

Halaman:

Editor: Anisa Nurfauziah

Sumber: verywellmind.com

Tags

Artikel Terkait

Terkini

5 Langkah Mudah untuk Membangun Kepercayaan Diri!

Kamis, 10 Agustus 2023 | 12:00 WIB
X